MMC Kobar – Dalam rangka meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan serta mempererat tali silaturahmi antar Aparatur Sipil Negara (ASN), Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Kotawaringin Barat mengadakan kegiatan “ASN Jumat Berlari” pada Jumat (31/01).
Kegiatan yang dimulai pukul 07.30...